Fenomena Alam di Luar Atmosfer Bumi

Ilmu ini secara pokok mempelajari berbagai sisi dari benda-benda langit seperti asal usul, sifat fisika/kimia, meteorologi, dan gerak dan bagaimana pengetahuan akan benda-benda tersebut menjelaskan pembentukan dan perkembangan alam semesta.

123

Kamis, 24 November 2016

Teknik di Lab Kimia

TEKNIK BEKERJA DI LABORATORIUM Penanganan terhadap bahan kimia : § Menghindari kontak langsung dengan bahan kimia §  Menghindari untuk mencium langsung uap bahan kimia §  Menggunakan sarung tangan Jika ingin memindahkan bahan kimia : §  Membaca label bahan kimia (minimal 2 kali) §  Memindahkan sesuai...

Rabu, 23 November 2016

Kamus Astronomi

KAMUS BEBERAPA ISTILAH ASTRONOMI Oleh: Yunus Adiantor A Albedo: perbandingan antara intensitas cahaya yang diterima dari Matahari dengan yang dipantulkan oleh permukaan planet. Apfokus: jarak terjauh sebuah benda terhadap titik fokus elips orbitnya. Misalnya, jarak terjauh Bumi dari Matahari disebut dengan aphelion. Asensiorekta: salah satu...

Teacher's Day 2016

INI DIA SEJARAH SINGKAT HARI GURU NASIONAL Oleh: Yunus Adiantor HARI Guru adalah hari untuk menunjukkan penghargaan terhadap guru, dan diperingati pada tanggal yang berbeda-beda di setiap negara. Di Indonesia sendiri peringatan Hari Guru Nasional jatuh pada tanggal 25 November. Hari Guru Nasional bukan merupakan hari libur resmi, tetapi dirayakan dalam...

Minggu, 20 November 2016

Teori Asam Basa Arrhenius

TEORI ASAM BASA ARRHENIUS Menurut teori Asam basa Arrhenius ,asam adalah zat yang dalam air melepaskaan ion H+ sedangkan basa adalah zat yang dalam air melepaskan ion OH-. Berikut penjelasnnya. TEORI ASAM BASA ARRHENIUS Svante Arrhenius Seperti...

Minggu, 30 Oktober 2016

Astrofisika Dasar

Magnetohidrodinamik Relativistik: Deskripsi Cakram Akresi Telah beribu-ribu orang melihat ke langit dan terkungkung olehnya. Lama sekali umat manusia melihat langit dengan penuh kekaguman dan kadang-kadang ketakutan. Tetapi kemudian, dari desakan kebutuhan, timbul pengertian dan mereka mengenali langit serta permukaannya seperti tanda-tanda...